NASIONAL
SCTV putar Film G30S PKI
Lensakota.com- Film layar lebar Pengkhianatan G30S PKI akan ditayangkan SCTV, Minggu (27/9/2020) siang mulai pukul 12.00 WIB. Mengutip dari wikipedia film ini adalah dokudrama yang digarap tahun 1984. Film ini disutradarai mendiang Arifin C Noer dan diproduseri G.Dwipayana, lewat bendera PFN atau Perusahaan Film Nasional
SCTV menayangkan film Pengkhianatan G30S PKI atau Penumpasan Pengkhianatan G30S/PKI jelang hari Kesakitan Pancasila yang diperingati setiap tanggal 1 Oktober. Film ini membeberkan peristiwa sejarah diculiknya sejumlah jendral TNI AD, akhir September 1965.
Tentunya dengan diputarnya kembali Film ini akan menjadi pengetahuan bagi generasibmilenial untuk memahami dan mewaspadai bahaya laten komunis yang bisa jadi akan merongrong ideologi pancasila di NKRI.
Previous article
Next article
Leave Comments
Post a Comment